Tujuan Audit ISO - Learning by Doing

Saturday, April 1, 2023

Tujuan Audit ISO


Dalam artikel ini membahas tentang tujuan audit, terutama dalam konteks ISO. Kita akan melihat bagaimana audit digunakan untuk mengevaluasi sistem manajemen organisasi dan menentukan apakah organisasi layak mendapatkan sertifikasi ISO. Selain itu, kita juga akan membahas tujuan audit lainnya yang dapat membantu organisasi meningkatkan kinerja mereka.
Standard rujukan yang digunakan dalam audit mutu internal adalah Standard ISO 19011. Tujuan Audit dalam manajemen organisasi antara lain:
  1. Mendeteksi adanya ketidaksesuaian dan melakukan tindakan perbaikan;
  2. Meningkatkan kepedulian terkait pentingnya mutu melalui rencana dan jadwal audit yang telah ditetapkan;
  3. Mengevaluasi sistem manajemen mutu perusahaan; dan
  4. Meningkatkan peneliharaan sistem manajemen mutu perusahaan.


Bagikan artikel ini

No comments:

Post a Comment